Banyak yang Bahas Suara Knalpot Harley Davidson Fat Bob

Gaharnya tarikan awal Harley Davidson Fat Bob yang ditandai langsung dari angka 114 pada mesin Milwaukee-Eight-nya menjadi satu suguhan khusus motor softail satu ini.

Angka 114 sendiri berarti stroke panjang (setara mm) yang dikombinasi dengan diameter piston kisaran 112 mm maka menghasilkan muntahan daya di putaran bawah dan menengah.

Namun sayang, beberapa pengguna berharap sesuatu yang lebih greget bukan di tenaga, apalagi tampilannya yang simple dan cool.

Suara knalpot-lah yang kerap dibahas. Motor yang juga masuk Indonesia ini memang dibuat lebih soft. Sementara itu, para penggunanya mengharapkan sesuatu yang lebih dan terbilang esensial.

“I need to put on either slip ons or full exhaust. Waaaay too quiet for my taste,” ujar salah satu pengguna di forum Harley Davidson, menjadi satu contoh dari komentar-komentar serupa di forum-forum HD.

SC Project Italia kemudian membuatnya pula khusus untuk motor ini, sebab tahu bahwa SC sendiri terkenal dengan tradisi blarrr.

Mereka membuat slip-on yang plug and play dengan material dasar stainless steel Aisi 304 baik di bodi muffler maupun slip on.

Aisi 304 adalah standar material spesial. Sebab, stainless steel yang ada, rata-rata, masih mengandalkan Aisi 204.

Stainless steel Aisi 304 mengandung sekitar 20 persen logam kromium dan sekitar 10 persen nikel sehingga lebih tahan korosi.

Dia dikategorikan stainless steel austenitik yang tidak mudah berubah bentuk karena panas. Apalagi dengan HD yang kerap gas-pol, material ini cocok terpasang di sana.

Rp 15.500.000

– Knalpot slip on
– Bahan stainless black matt
– Double silencers
– Link pipe stainless steel
– Ada DB killer

Kontak
DUNIAMOTORCOM
Jakarta Garden City
Rukan Avenue #8055
Cakung, Jakarta Timur
13910

Telepon
021 2246 6076
0818 CALL DM (0818 2255 36)
0818 HALO DM (0818 4256 36)
0818 SHOP DM (0818 7467 36)

Dramatis… Kawasaki ZX636 Header Titanium

Kawasaki ZX636 atau ZX6R disebut-sebut sebagai moge sport yang menyenangkan dari segala segi. Selain karena Kawasaki cenderung ramah kantong dibanding model di jajarannya, rasa sport dan sederet fitur juga dibenamkan.

Motor yang punya ciri rongga besar di depan ini memakai sasis aluminium yang membuatnya nurut saat dikendalikan.

Memakai mesin 4 silinder inline, DOHC, si hijau juga dipasangi kontrol traksi KTRC dan Kawasaki Quick Shifter sehingga tidak perlu tekan handel kopling saat ganti gigi.

Dengan suguhan itu, satu “show” lain yang bisa dinikmati adalah suara dengan knalpot semisal SC Project dan header material titanium.

Bagi yang belum kenal material titanium, part yang dipasangkan sebagai pipa-pipa penyambung empat silinder ke satu pipa menuju silincer tersebut tentu sangat enteng tetapi juga kokoh.

Material unik ini karenanya tidak gampang dibengkokkan dalam proses pembentukan. Makanya, pengerjaannya diserahkan ke tangan seniman spesial.

Salah satu header titanium ini plug and play dengan lubang-lubang keluaran Kawasaki ZX636. Beruntung, perajin lokal di bawah brand R9 membuatkan khusus.

Bukan cuma ringan, pastinya header titanium–sebagai part–yang mudah terlihat ketika dipasangkan adalah proses kimia. Header akan menjadi biru manakala mesin moge sudah panas. Dramatis!

Header ini sendiri dijual di DuniaMotor.com dengan set yang sudah didesain mengikuti lekuk kolong Kawasaki ZX636 plus lubang sensor O2.

R9 RACING GENERATION
TITANIUM HEADER
KAWASAKI ZX6R/ZX636

Rp 12.500.000

 

Kontak
DUNIAMOTORCOM
Jakarta Garden City
Rukan Avenue #8055
Cakung, Jakarta Timur
13910

Telepon
021 2246 6076
0818 CALL DM (0818 2255 36)
0818 HALO DM (0818 4256 36)
0818 SHOP DM (0818 7467 36)

Cara Telepon Musik Interkom Langsung di Helm Sepeda, Sambil Terus Gowes

Helm yang jadi satu untuk menenelpon, mendengarkan audio/musik, bahkan untuk interkom supaya bicara bareng sampai 4 orang atau lebih–bisa dilakukan dengan helm Sena R1.

Helm road bike ini sudah memiliki konektor Bluetooth kelas 4.0 yang juga dipasangi mic dan speaker sehingga telinga lebih leluasa.

Namun bagaimana cara menggunakannya? Bagaimana cara menelepon, jawab telepon, dengarkan audio/musik bahkan mendengarnya sama-sama dengan pemakai Sena R1 lain?

Bagaimana juga cara menghubungkan helm satu dengan yang lain, cukup aplikasikan tombol-tombolnya.

 Obrolan langsung dengan interkom memudahkan goweser komunikasi satu sama lain tanpa harus berteriak-teriak. Dengannya, penentuan rute apalagi yang sifatnya dadakan karena gowes bebas arah, bisa disampaikan.

Mendengarkan audio atau bahkan mendengarkannya sama-sama bisa membuat acara gowes lebih berisi. Misalnya sama-sama mendengarkan podcast, dan lainnya.

 

Telepon-telepon penting bisa tetap dijawab saat dijalan, atau juga bisa reject. Pada momen ini, telepon bisnis tentu menjadi penting untuk dijawab, mengingat sifatnya yang saat itu juga.

Dengan cara di atas, telepon bisa disambungkan ke pengguna Sena R1 lain. Baik itu untuk kebutuhan bisnis atau lainnya.

 

HARGA
Rp 2.995.000

TOKOPEDIA

 

SPESIFIKASI
– Talktime 12 jam
– Berat 380 gr
– Jarak Intercom 900 m
– Koneksi 4 goweser
– FM radio
– Noise cancelation
– Bahan in mold polycarbonate shell
– Strap dari nylon
– Charging time 2,5 jam

 

Kontak
DUNIAMOTORCOM
Jakarta Garden City
Rukan Avenue #8055
Cakung, Jakarta Timur
13910

Telepon
021 2246 6076
0818 CALL DM (2255 36)
0818 HALO DM (4256 36)